Tristi Indah D.K, Tristi (2023) Penurunan Aktivitas Gibberelin oleh Daminozide Pada Tanaman Krisan (Cryshanthemum s.p). Jurnal Biologi dan Pembelajaran Biologi, 1 (1): 2020. ISSN 2528-1615)
Text
Jurnal Giberelin digabungkan.pdf Download (1MB) |
|
Text
TPJ Giberelin.pdf Download (82kB) |
Abstract
Bunga Krisan yang dikenal dengan istilah “Queen Of The East” merupakan salah satu
bunga yang banyak dimanfaatkan sebagai bunga potong. Sebagai bunga potong, krisan
memiliki masa simpan yang singkat yakni hanya 5-8 hari setelah dipotong, Sehingga
diperlukan suatu upaya untuk meningkatkan masa simpan bunga Krisan salah satunya
adalah dengan pembentukan keragaan Bunga Krisan pot dengan menggunakan
penggunaan zat penghambat tumbuh berupa Daminozide. Tujuan dari penelitian ini
adalah 1)untuk mengetahui pengaruh penggunaan Daminozide dalam pembentukan
Bunga Krisan pot pada aktivitas Gibberelin sebagai salah satu indikatornya. Dan
2)Untuk mengetahui Dosis Daminozide yang paling tepat dalam menurunkan aktivitas
Gibberelin. Penelitian ini menggunakan rancangan faktorial dan disusun secara lengkap.
Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari dua faktor perlakuan yakni Varietas
Krisan dan konsentrasi Daminozide dengan tiga kali ulangan. Hasil dari penelitian
menunjukkan Daminozide terbukti mampu menekan pertumbuhan tinggi tanaman
dengan cara menghambat sintesis Giberelin. Penggunaan Daminozide terbukti
berpengaruh terhadap aktivitas Gibberelin yang ditunjukkan dengan menurunnya tinggi
tanaman, meningkatnya diameter batang tanaman dan menurunnya kandungan
Gibberelin pada semua varietas Krisan dan konsentrasi daminozide yang terbaik dalam
menurunkan aktivitas Gibberelin dalam upaya membentuk Bunga Krisan pot agar
memiliki masa simpan yang lebih panjang adalah sebesar 4500 ppm .
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Cek Plagiasi Jurnal Peer Review |
Divisions: | C. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Biologi |
Depositing User: | perpus perpustakaan unibabwi |
Date Deposited: | 20 Oct 2023 03:33 |
Last Modified: | 20 Oct 2023 03:33 |
URI: | http://repository.unibabwi.ac.id/id/eprint/873 |
Actions (login required)
View Item |