PENGARUH PENGGUNAAN BOLA PLASTIK BERLAPIS SPONS TERHADAP PERMAINAN BOLAVOLI SISWA SEKOLAH DASAR

Bayu Septa Martaviano Triaiditya, Septa (2019) PENGARUH PENGGUNAAN BOLA PLASTIK BERLAPIS SPONS TERHADAP PERMAINAN BOLAVOLI SISWA SEKOLAH DASAR. Jurnal Ilmu Olahraga dan Kesehatan, 8 (2). ISSN 2685-0516

[img] Text
NO.1 Karya Ilmiah.pdf

Download (505kB)

Abstract

Permainan bolavoli merupakan salah satu permainan olahraga yang sangat populer dan bahkan menjadi sarana bagi anak-anak yang mempunyai bakat untuk menjadi seorang atlit. Para siswa memang ada ketertarikan tapi masih perlu ditingkatkan agar lebih giat berlatih untuk meningkatkan ketertarikan dan prestasinya dalam bermain bolavoli.

Item Type: Article
Subjects: Jurnal
Divisions: D. Fakultas Olahraga dan Kesehatan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: perpus uniba admin
Date Deposited: 25 Nov 2019 02:03
Last Modified: 09 Nov 2020 02:03
URI: http://repository.unibabwi.ac.id/id/eprint/233

Actions (login required)

View Item View Item